Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan

Iklan

Tag Terpopuler

Babinsa dan Bhabinkamtibmas Gotong Royong bersama aparat desa

Minggu, 28 Mei 2023 | 09:58 WIB Last Updated 2023-05-29T02:55:36Z


Gotong royong dilaksanakan dalam rangka menjaga kebersihan jalan raya dari  sampah Plastik Organik dan Non Organik di Lingkungan Banjar Dinas Pasek,  Desa Tajun

Kehadiran  Babinsa dan Bhabinkamtibmas merupakan  contoh dan tindakan nyata dalam pelaksanaan gotong royong ikut membantu membersihkan jalan di sepanjang jalan Banjar Dinas Pasek. Menurut Babinsa Tajun Serda Komang Agus Adi antara mengatakan "kita selaku aparat keamanan desa harus memberikan contoh agar masyarakat dapat melihat secara nyata tindakan dan perbuatan kita sehingga masyarakat bisa meniru dan melaksanakan apa yang kita contohkan" Ucap Babinsa

Ditambahkan oleh kepala Desa Tajun Bapak Gede Agus Tawan, SH mengucapkan banyak terima kasih atas partisipasi Babinsa dan Bhabinkamtibmas dalam pelaksanaan gotong royong yang diselenggarakan oleh aparat desa sehingga dapat menimbulkan kekompakan antara aparat keamanan, aparat desa, masyarakat terwujud dan terlihat dalam kegiatan gotong royong ini

#Kodam_IX_Udayana#Korem163Wsa #TNI_AD #Puspen_TNI#infobali #infotni  #bersamarakyattnikuat
 
×
Berita Terbaru Update